5 Tahun Anies Baswedan, PDIP Bilang Kerja 0 Persen
Kamis, 13 Oktober 2022 – 18:31 WIB

Anies Baswedan. Foto: Ricardo/JPNN.com
- Taman Pintar: 0 persen (dari target 175 lokasi)
- Rumah DP 0 rupiah: 2.332 unit dari target 232.214 (1 persen)
- Rumah aman: 4 unit dari target 267 (1,5 persen)
- Wirausahawan OK OCE: 6.000 dari target 200.000 (3 persen)
"Selain itu, bila dilihat kebijakan dan pengambilan keputusan, ada banyak kemunduran di era Pak Anies," ujar Gembong.
Berbagai kemunduran tersebut, yakni:
- Menutup akses ke website anggaran (e-budgeting).
- Video rapat tidak diunggah ke YouTube.
Politikus PDIP Gembong Warsono mengatakan dilihat dari pencapaian RPJMD, banyak janji yang dinilai tak diwujudkan Anies Baswedan
BERITA TERKAIT
- Kongres PDIP Bakal Diisi Acara Pengukuhan Megawati Sebagai Ketua Umum
- Guntur Romli PDIP Heran Putusan Gugatan Tia Rahmania Baru Ramai Sekarang: Ini Ada Apa?
- Menang Gugatan atas PDIP, Tia Rahmania: Saya Bersyukur karena Terkait Nama Baik
- Bersaksi di Persidangan, Wahyu Mengaku Tak Punya Bukti Terima Uang dari Hasto
- Terungkap di Sidang, Saksi Tak Tahu Hasto Menyuap dan Merintangi Penyidikan
- Hasto Kristiyanto Merasa Jadi Korban Pemerasan dalam Sidang PAW Harun Masiku