5 Tanda Orang Tua Kekasih Tidak Menyetujui Hubungan Kamu dan Dia
Jumat, 05 Maret 2021 – 09:07 WIB
jpnn.com, JAKARTA - BAGI sebagian dari kita, sangat penting bagi orang tua untuk menyetujui atau menyukai pasangan kita.
Apa jadinya jika keluarga sang kekasih justru tidak menyetujui hubungan Anda dan dia?
Berikut ini beberapa tandanya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Selalu menyusahkanmu
Saat kamu ingin menghabiskan waktu berdua bersama kekasih, terlihat orang tuanya ingin terus ikut tanpa memedulikan keberadaanmu.
Itu salah satu tanda mereka tidak merestui hubunganmu.
2. Membanggakan pria atau wanita lain di depanmu
Saat kamu diundang makan malam bersama keluarganya, kemudian orang tua pacar tampak membandingkanmu dengan orang lain, bisa jadi mereka tidak menyukaimu.
Ada beberapa tanda jika orang tua pacar tidak menyetujui hubungan Anda dan dia seperti selalu menyusahkanmu.
BERITA TERKAIT
- Ini Motif Pria di Sukabumi Siram Air Keras kepada Istri, Sontoloyo
- Wanita Pengedar Narkoba di Palangka Raya Ini Terancam Hukuman Berat
- Hai Wanita, Kenali Penyebab Gangguan Menstruasi, Simak Info Penting dari IDI Ciamis
- Detik-Detik Pria di Sumut Menikam 3 Bocah, 2 Tewas
- IDI Dogiyai: Waspadai Radang Panggul, Kenali Bahaya dan Pengobatan yang Tepat
- Wanita yang Diculik Pria Bersenjata di Bandung Pulang Diantar Tukang Ojek