5 Tips Bagi UMKM Agar Dagangan Laris Manis saat Ramadan

jpnn.com, JAKARTA - Ramadan tinggal menghitung hari.
Menuju perayaan bulan yang suci bagi umat muslim itu biasanya muncul geliat- geliat ekonomi yang bertumbuh.
Bagi para pelaku Usaha Kecil, Mikro, dan Menengah (UMKM), momen Ramadan tak boleh dilewatkan.
Karena dapat menjadi kesempatan untuk mendapatkan keuntungan yang lebih.
“Selain memanfaatkan kanal digital, berkolaborasi dan berinovasi juga menjadi kunci menghadapi pandemi,” kata External Communications Senior Lead Tokopedia Ekhel Chandra Wijaya.
Berikut lima tips bagi para pelaku UMKM agar dagangan laris manis di tengah Ramadan:
1.Cek tren produk yang laris
Mencari tahu produk yang tengah laris di pasaran menjadi kunci agar UMKM dapat meningkatkan penjualannya di tengah momen Ramadan.
Bagi pelaku UMKM yang berjualan di Tokopedia, anda dapat memanfaatkan fitur wawasan pasar yang merupakan fitur bantuan untuk melihat kata kunci yang sering digunakan pembeli, hingga inspirasi tren produk.
Bagi pelaku usaha kecil, mikro dan menengah (UMKM), ada tips nih agar dagangan laris manis saat Ramadan.
- UMKM Mawar Merah Binaan PT PLN IP UBH Berpartisipasi di Bazar Jakarta Entrepreneur
- Ini Upaya Bea Cukai Memperkuat Eksistensi Komoditas Unggulan Sulut di Pasar Global
- Gandeng 900 Petani, UMKM Binaan Pertamina NanasQu Tembus Pasar Ekspor
- Peringati Hari Kartini, Peruri Menggelar Pelatihan UMKM Perempuan di Karawang
- Kemenko PM Uji Publik Standar Pendampingan Usaha lewat Pilar Berdaya Bersama
- LIQUID8 BULKY ID Inovasi Recommerce untuk UMKM Lewat Aplikasi Digital