5 Tips Jitu Berpacaran dengan Wanita yang Lebih Tua
Rabu, 22 September 2021 – 08:39 WIB

Pasangan. Foto : Ricardo/JPNN com
jpnn.com, JAKARTA - MERUPAKAN hal yang biasa jika seorang wanita berpacaran dengan pria yang lebih tua dari dia.
Namun, bagaimana jika Anda berpacaran dengan wanita yang usianya lebih tua dari kamu?
Berpacaran dengan wanita yang lebih tua usianya dari Anda sebenarnya tidak masalah.
Justru, wanita yang lebih dewasa ini memiliki kelebihan jika dibandingkan Anda berpacaran dengan gadis yang lebih muda.
Namun tetap saja, Anda harus mengetahui beberapa tips berpacaran dengan wanita yang lebih tua agar selalu awet.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Ingat dia lebih bijaksana
Tidak seperti perempuan yang lebih muda, dia lebih bijaksana karena memiliki lebih banyak pengalaman.
Ada beberapa tips berpacaran dengan wanita yang usianya lebih tua dari Anda seperti ingatkan dia dirinya bersinar.
BERITA TERKAIT
- Wanita Pengedar Narkoba di Ogan Ilir Ini Tertangkap
- Upaya Mbak RY Bunuh Diri di Jembatan Digagalkan
- Ini Lho Wanita Pengemudi BMW Berpelat N 3 NEN yang Viral
- Viral Wanita Kemudikan Mobil BMW Berpelat N 3 NEN, Ternyata
- Keluarga Ingin Tahu Masalah Pelaku Mutilasi dengan Korban
- Jaga Kesehatan Reproduksi Wanita dengan 4 Cara Ini