5 Tips Jitu Hilangkan Sifat Malas Berlebihan
Jumat, 02 Juli 2021 – 07:44 WIB
2. Membuat Daftar Target
Kadang kita bingung ingin melakukan apa di hari esok. Cobalah untuk membuat list apa yang akan kamu lakukan di esok hari untuk menjadi targetmu.
Seperti membersihkan raunganmu atau memperbaiki barang yang kamu punya.
Hal ini akan membantumu untuk memiliki kebiasaan rajin dan tepat waktu.
3. Hindari Kasur atau Sofa
Kemalasan cenderung dekat dengan tempat yang nyaman. Jika kamu sulit untuk bergerak untuk mengerjakan sesuatu, cobalah untuk menghindari tempat yang nyaman seperti kasur atau sofa.
Sekali kamu mencoba untuk mengistirahatkan diri di tempat yang nyaman, kamu akan semakin sulit untuk berpaling dan mengerjakan sesuatu.
4. Membuat Pola Hidup Teratur
Ada beberapa tips mudah mengatasi sifat malas dan salah satunya adalah membuat pola hidup teratur.
BERITA TERKAIT
- PNS Jangan Malas, Tidak Capai Target Kinerja Tukin Dihentikan, Dipecat Pula
- 5 Cara Mudah Atasi Rasa Malas Berolahraga
- Malas Melepas Lensa Kontak Saat Mandi? Waspadai hal ini
- Keseringan Malas Gerak, Waspadai 4 Penyakit Ini
- Pantau PNS yang Malas Saat Bulan Puasa
- Sistem Ini Bakal Ancam Penghasilan PNS Malas