5 Tips Jitu Hilangkan Sifat Malas Berlebihan
Jumat, 02 Juli 2021 – 07:44 WIB
Di masa lockdown beberapa bulan yang lalu tentu saja kamu akan terbiasa dengan bermalas-malasan.
Terlebih lagi dengan banyaknya waktu yang kamu miliki, kamu akan terbiasa dengan tidur larut malam mengingat tidak ada kegiatan di esok harinya.
Mulailah untuk mengatur pola hidup sehat lagi agar kamu bisa tetap terbiasa, seperti tidur yang cukup di malam hari dan mengonsumsi makan-makanan sehat.
5. Berolahraga
Berolahraga bisa memacu detak jantung dan adrenalin kamu, dengan begitu tubuhmu akan merasa bugar.
Hal ini bisa membantu kamu untuk lebih produktif dalam mengerjakan apa pun.
Selain itu berolahraga juga bisa membantu kamu agar tetap bergerak dan tidak malas-malasan.(genpi/jpnn)
Ada beberapa tips mudah mengatasi sifat malas dan salah satunya adalah membuat pola hidup teratur.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- PNS Jangan Malas, Tidak Capai Target Kinerja Tukin Dihentikan, Dipecat Pula
- 5 Cara Mudah Atasi Rasa Malas Berolahraga
- Malas Melepas Lensa Kontak Saat Mandi? Waspadai hal ini
- Keseringan Malas Gerak, Waspadai 4 Penyakit Ini
- Pantau PNS yang Malas Saat Bulan Puasa
- Sistem Ini Bakal Ancam Penghasilan PNS Malas