5 Tips Mengetahui Kualitas Pasangan
Selasa, 16 Maret 2021 – 08:27 WIB
jpnn.com, JAKARTA - APAKAH Anda bingung apakah kekasih merupakan sosok yang berkualitas atau justru tidak sama sekali?
Tidak perlu bingung. Berikut beberapa cara untuk mengetahuinya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Dia tidak ikut marah ketika kamu marah
Pasangan yang baik adalah pasangan yang bisa mengontrol emosinya, terutama di situasi yang sulit.
Pasangan yang baik tidak akan memarahimu jika kamu sedang dalam gejolak amarah.
Sebaliknya, dia berusaha menenangkanmu dan mencari solusi yang tepat dari masalah yang sedang dihadapi.
2. Dia menghormati waktu pribadimu
Pasangan yang baik akan selalu menghormati waktu pribadimu.
Ada beberapa cara mudah untuk mengetahui apakah pasangan Anda berkualitas atau tidak.
BERITA TERKAIT
- Chief Human Capital Officer ACC Raih Indonesia Most Powerful Women Awards 2024
- Wanita Dijual kepada Pria Bertarif Sampai Rp 750 Ribu, Ada yang 17 Tahun
- 5 Barbershop Terbaik di Medan yang Siap Memenuhi Ekspektasimu Punya Rambut yang Keren
- 5 Barbershop di Bogor yang Bisa Bikin Gaya Rambut Pria Makin Stylish
- Soal Pasangan, Inara Rusli Ingin Tahu-Tahu Umumkan Menikah
- Tips Menjaga Kesehatan Reproduksi Wanita Secara Alami