5 Tips Menyusun Barang Saat Mudik Lebaran Agar Tetap Efektif, Simak Nomor 2
jpnn.com, JAKARTA - Perjalanan pulang kampung atau mudik sudah menjadi tradisi masyarakat Indonesia yang dilakukan setiap momen lebaran Idulfitri.
Sebagian masyarakat banyak yang memilih kendaraan pribadi untuk melakukan perjalanan.
Namun, masyarakat tetap melakukan persiapan mudik secara matang agar perjalanan mudik menjadi nyaman dan aman.
Salah satunya cara menyusun koper dalam mobil agar barang bawaan terorganisir dengan baik dan tidak mengganggu kenyamanan saat berkendara.
Asst. to Service Dept. Head PT SIS Hariadi mengatakan ada beberapa tips penting yang perlu diperhatikan pemilik mobil ketika hendak mengatur barang bawaan di bagasi mobil.
"Ini harus dilakukan agar terlihat rapi dan tersusun secara aman selama perjalanan," kata Heriadi dalam siaran persnya, Kamis (20/3).
Berikut lima teknik penyimpanan dan tata cara menyusun barang bawaan di mobil agar tetap efektif:
1. Mengoptimalkan prinsip Center of Gravity
Sebelum melakukan perjalanan bersama keluarga, pemilik kendaraan bisa mengatur barang-barang bawaanya.
Letakan barang dengan bobot paling berat dan dimensi paling besar di bagian paling bawah.
Kemudian, baru disusul dengan barang yang ukurannya lebih ringan yang dapat ditumpuk di atasnya.
Berikut lima teknik penyimpanan dan tata cara menyusun barang bawaan di mobil agar tetap efektif:
- Catat, Program Mudik Gratis BUMN Bakal Dilanjutkan Lagi
- Soal Persiapan Arus Mudik Lebaran, Menko AHY Bilang Begini
- 5 Komponen yang Wajib Diperiksa Agar Mobil Tetap Prima Seusai Liburan
- Mobil Oleng di Jalan Secara Tiba-Tiba? Periksa 3 Komponen Ini, Penting
- 7 Kunci Mewujudkan Resolusi 2025
- Bridgestone Bagikan Tip Merawat Ban Mobil Sebelum Berangkat Liburan Akhir Tahun