50 Hektare Lahan Terbakar di Kawasan Gunung Bromo
Senin, 24 Juni 2024 – 06:41 WIB

Kondisi lahan terbakar di Gunung Bromo, Minggu (23/6). Sumber Foto: BPBD Pasuruan
Hari ini, tim gabungan melakukan patroli untuk memantau kondisi kebakaran dan memastikan tidak ada titik api baru yang muncul.
Kondisi terkini kepulan asap masih terlihat di sisi barat Gunung Batok, namun api sudah mulai dapat dikendalikan.
Tidak terpantau titik panas di website SiPongi untuk wilayah Gunung Batok, menandakan api mulai mereda.
"Cuaca di lokasi saat ini cerah, mendukung upaya pemadaman dan pemantauan," kata Muhari.
BNPB mengimbau kepada masyarakat setempat untuk meningkatkan kewaspadaan dan tidak melakukan aktivitas yang dapat memicu kebakaran, seperti membakar sampah atau melakukan aktivitas dengan api terbuka di area hutan.(fat/jpnn)
BNPB melaporkan adanya lahan seluas 50 hektare terbakar di kawasan Gunung Bromo, Pasuruan, Jawa Timur. Begini kondisinya.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- BNPB Sebut Kerugian Akibat Bencana Banjir di Jabodetabek Mencapai Rp 1,69 Triliun
- Banjir Melanda Berau Kaltim, 2 Lansia Meninggal Dunia
- Damkar DKI Tangani 6.800 Kasus Lainnya di 2024, 4 Kali Lipat Melebihi Kebakaran
- Gedung Bank di Bandung Terbakar saat Terjadi Kericuhan Demo Tolak RUU TNI
- Gunung Lewotobi Meletus, Statusnya Jadi Awas
- Niko Elektronik Meluncurkan Regulator Gas Baru, Diklaim Tahan Korosi, Harga Terjangkau