50 Persen Tenaga Kesehatan Bogor Ternyata belum Menerima Booster Vaksin
Rabu, 01 September 2021 – 22:37 WIB

Bupati Bogor, Ade Yasin selaku Ketua Satgas Penanganan COVID-19 Kabupaten Bogor, Jawa Barat. ANTARA/M Fikri Setiawan
Saat ini, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bogor telah menambah 600 vaksinator untuk mencapai target 100 ribu vaksinasi per hari sesuai permintaan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan.
"Ada penambahan 600 vaksinator, sebenarnya kebutuhannya dua kali lipat dari yang sekarang ada, yaitu 1.076 vaksinator," ujar Ade Yasin.
Dia menyebutkan, penambahan vaksinator itu dapat terealisasi setelah dirinya berkomunikasi dengan berbagai organisasi tenaga kesehatan. (antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Ketua Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Bogor Ade Yasin menyatakan lebih 50 persen tenaga kesehatan di sana belum menerima vaksin booster
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Polri-TNI Evakuasi Para Guru & Tenaga Kesehatan yang Diserang KKB di Yahukimo
- 295 PPPK Nakes Terima SK Perpanjangan Masa Kerja 5 Tahun
- Bersama Kemenkes, HDI Perkuat Dukungan bagi Tenaga Kesehatan
- Mengenal Jurusan Keperawatan, Ini Prospek Karier dan Peluangnya di Masa Depan
- Seleksi PPPK Diperpanjang, Ini Langkah Pemkot Bengkulu
- KTKI Perjuangan Tuntut Keppres KKI Dibatalkan demi Masa Depan Profesi