50 Ribu Lebih Guru Madrasah Siap Uji Penempatan
Senin, 26 Maret 2012 – 16:43 WIB
Dalam hal ini, lanjut Nursyam, pemerintah sangat berharap para peserta uji penempatan ini mampu memenuhi standar yang ditetapkan oleh pemerintah. Sehingga, para peserta yang lolos uji penempatan ini dapat langsung masuk ke gelombang pertama proses sertifikasi.
Baca Juga:
"Kalau nilai mereka rendah, maka akan diberi bimbingan sampai batas waktu tertentu. Jadi, kalau mereka sudah masuk di Pendidikan dan Latihan Profesi Guru (PLPG) setidaknya kemampuannya bisa setara dengan mereka yang lolos uji penempatan," imbuhnya.(Cha/jpnn)
JAKARTA--Dirjen Pendidikan Islam (Pendis) Kementerian Agama (Kemenag), Nursyam mengungkapkan, ada sebanyak 50 ribuan guru madrasah dari seluruh Indonesia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Ganesha Operation Award 2024 Jadi Ajang Penghargaan Bagi Pengajar dan Alumni
- INSEAD Business School, Jadikan Kerja Sama FWD Group & BRI Life Sebagai Studi Kasus
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- Pilih Hotel sebagai Fasilitas Kampus, CEO UIPM Beri Penjelasan Begini
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut