5000 Siswa Pengungsi Sinabung Tetap Bersekolah
Jumat, 07 Februari 2014 – 01:04 WIB

5000 Siswa Pengungsi Sinabung Tetap Bersekolah
Para siswa tersebut tetap bersekolah disekolah yang tidak terkena dampak erupsi Sinabung. Siswa tersebut bersekolah dimulai dari siang hari hingga sore hari. Para pengajar dari sekolah tersebut juga diisi oleh para guru asal sekolah mereka.
"Siswa belajar disekolah yang tak terkena efek erupsi Sinabung. Mereka belajar sore harinya," ujarnya.
Hal tersebut dilakukan agar para siswa tidak ketinggalan pelajaran mengingat waktu ujian akan berlangsung. Dirinya juga cukup optimis berlangsungnya proses belajar mengajar kendati dalam kondisi terkena bencana alam.
"Mudah-mudahan siswa dapat belajar sebaik mungkin," tandasnya. (mag5)
MEDAN -- Meneruskan intruksi dari Mendikbud untuk menginventarisir sekolah yang rusak akibat erupsi Gunung Sinabung, Dinas Pendidikan Sumut telah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin