5.267 Pelamar Tes Berebut 116 Kuota CPNS Surabaya
Minggu, 05 Oktober 2014 – 13:35 WIB
"Karena jumlah peserta tidak sebanyak tahun lalu, cukup diselesaikan kurang lebih seminggu,’’ imbuhnya.
Akmal menuturkan, tes CPNS masih menggunakan passing grade untuk menentukan lolos tidaknya peserta. Tahun lalu, passing grade yang ditentukan adalah 250. Namun, hingga kini belum ada kepastian passing grade yang ditentukan pusat. ’’Kemungkinan bisa sama,’’ ujarnya.
Saat ini kuota CPNS pemprov hanya 168 kursi. Jumlah tersebut menurun dibanding tahun lalu yang mencapai 585 kursi. ’’Kuota itu sudah ditentukan dari pusat,’’ kata Akmal. (jun/ayu/c17/hud)
SURABAYA – Sebanyak 5.267 orang bakal menjalani tes calon pegawai negeri sipil (CPNS) Pemkot Surabaya di SMKN 5 Surabaya mulai besok (6/10)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Ratusan Polisi Bersiaga Amankan Wisuda di Kampus Unpar Bandung Pascateror Bom