55 Napi Kualatungkal Kabur
Minggu, 20 Januari 2013 – 11:14 WIB
"Kan pas waktu sholat berjamaah dan olahraga pagi, saya ada bersama para napi. Seharusnya mereka berani ngomong langsung," kata Budi, lagi.
Budi saat itu didampingi Kapolres Tanjab Barat AKBP NP Simanjuntak dan Kepala Kejaksaan Negeri Kualatungkal V Antonius yang turut turun ke lokasi.
Kalapas menyebutkan telah menggantongi beberapa nama yang diduga kuat sebagai otak pelaku kejadian yang memalukan ini. "Tapi belum boleh kita publikasikan," bebernya.
Berdasar sumber yang dipercaya dari dalam Lapas, adanya aksi napi kabur dari lapas disebabkan para napi tidak tahan dengan kelakuan oknum pegawai lapas yang melakukan pemerasan atas napi.
“Kalau ada kunjungan dari orang luar lapas. Napi yang ada di dalam suka diperiksa dan dimintai apa yang sudah diberikan kerabat maupun saudara napi yang telah selesai berkunjung. Kalau ada uang, maka uang itu akan diambil sebagian. Termasuk kalau ada rokok dan yang lainnya,” ungkap seorang sumber yang minta namanya tak disebut ke media, kepada Jambi Independent (Grup JPNN).
KUALATUNGKAL – Ini adalah kejadian luar biasa buruk yang pernah terjadi di wilayah hukum Provinsi Jambi. Sabtu (19/1) sekitar pukul 15.30 WIB,
BERITA TERKAIT
- Sekda Batanghari Tersangka Kasus Investasi Bodong
- Polisi Tangkap Pelaku Perampokan Toko Emas di Banyumas
- Kasus Kematian Dokter Aulia Risma, Kaprodi PPDS Anestesiologi Undip Jadi Tersangka
- Bea Cukai Tegal Musnahkan Lima Juta Batang Rokok Ilegal
- Kerugian Negara Kasus Korupsi SPPD Fiktif DPRD Riau Lebih dari Rp 130 Miliar
- Aset Sandra Dewi Ikut Dirampas Negara, Kuasa Hukum Harvey Moeis Tak Terima