596 Pemudik yang Kembali Jakarta Reaktif Covid-19
Selasa, 25 Mei 2021 – 12:29 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Polda Metro Jaya telah memeriksa sebanyak 92 ribu pemudik dalam Operasi Ketupat Jaya 2021 saat arus balik Lebaran.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus mengatakan, selama sembilan hari setelah libur lebaran ada ratusan pemudik reaktif Covid-19.
Para pemudik itu diketahui reaktif setelah dilakukan swab antigen di 14 titik penyekatan dan polsek-polsek.
"Ada 596 reaktif. Kami temukan di penyekatan maupun antigen di Bhabinkamtibmas dan polsek," kata Yusri di Polda Metro Jaya, Selasa (25/5).
Ratusan pemudik ditemukan reaktif Covid-19 setelah dilakukan swab antigen selama arus balik setelah mudik Lebaran.
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Pengadaan APD Covid-19, KPK Periksa Song Sung Wook dan Agus Subarkah
- Saksi Ungkit Jasa Harvey Moeis dalam Penanganan Covid, Lalu Ungkap Pesan Jokowi & BG
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya