6 Alasan Berat Badan Terus Naik

6 Alasan Berat Badan Terus Naik
ilustrasi. Foto: CNN.com

6. Anda menderita plantar fasciitis

"Banyak kondisi muskuloskeletal, termasuk plantar fasciitis,  osteoarthritis dan nyeri lutut atau pinggul, bisa menyebabkan kenaikan berat badan yang tidak disengaja," kata Dr Donald Bohay, komisaris dan anggota komite pendidikan publik untuk American Orthopaedic Foot & Ankle Society.  Menurutnya, Plantar fasciitis akan memaksa Anda untuk lebih banyak duduk diam tanpa aktivitas fisik yang berarti sehingga menyebabkan kenaikan berat badan. Carilah seorang terapis fisik yang bisa merancang program olahraga yang sesuai untuk kebutuhan Anda yang spesifik. (flo/jpnn)

 


Frustrasi melihat angka di timbangan lebih sering naik ketimbang turun? Jangan dulu berpikir itu karena Anda salah menimbang kalori. Banyak orang


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News