6 Alasan Turis Harus ke Indonesia Versi Media Eropa (1)
Sabtu, 13 Januari 2018 – 07:22 WIB
Menurut Metro, pasar di Indonesia sangat hidup. Metro menyebut pelancong bisa membeli oleh-oleh dan suvenir cantik saat berlibur ke sebuah destinasi.
“Sulit untuk menolak. Semuanya murah, penuh warna, dan dirancang dengan baik untuk menarik pasar turis Barat. Mengagumkan,” tulis Metro.
3. Satwa liar
Menurut Metro, pencinta destinasi alam tidak akan kecewa saat berlibur ke Indonesia. Sebab, Indonesia memiliki banyak satwa liar yang sangat khas dan sulit dijumpai di negara lain.
Metro mencontohkan orang utan di Sumatera dan komodo di Pulau Komodo. Metro juga menyebut ikan-ikan cantik yang bisa ditemui ketika travelista snorkeling di Nusa Lembongan. (jos/jpnn)
Halo, para travelista. Sudah siap menjelajahi Indonesia? Sudah siap menikmati destinasi-destinasi nan cantik di penjuru Indonesia?
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Aplikasi Pemesanan AirAsia jadi yang Terbaik versi World Travel Tech Awards 2024
- Kunjungi Desa Tertinggal di Serang, Mendes PDT Yandri Susanto Mengaku Miris
- Digitalisasi untuk Mendorong Pengembangan Pariwisata Indonesia Perlu Dilakukan
- Novita Hardini Sebut Penghapusan DAK Pariwisata akan Mencekik Daerah
- Menteri Teuku Riefky: Ini Sejarah, Mari Bangun Ekonomi Kreatif Indonesia
- Central Group Hadirkan Klub Premium Bagi Lansia, Pertama di Sekupang