6 Aplikasi Pintar Ini Sangat Membantu Saat Liburan
jpnn.com, JAKARTA - Liburan atau cuti panjang dari kantor merupakan saat yang sangat menyenangkan sebagai pilihan melepas penat. Dengan berlibur, kita bisa me-refresh pikiran dan semangat dengan melihat pemandangan alam, menonton atraksi kebudayaan lokal, melongok kecanggihan arsitektur bangunan modern sampai menyelami bawah laut guna melihat surga bawah air.
Kegemaran menikmati kudapan dan makanan khas juga pastinya akan terpuaskan dengan berbagai kuliner yang kita cicipi di berbagai destinasi wisata yang didatangi.
Beruntung, di zaman digital ini kita sudah bisa menggunakan berbagai aplikasi di smartphone untuk membantu berbagai hal kapanpun dan di manapun. Ingin mencari tiket pesawat murah tinggal menyentuh aplikasi online travel yang menawarkan berbagai diskon. Mau cari jalan pintas, gunakan fitur Google Maps atau Waze untuk fleksibilitas.
Bahkan, untuk memudahkan pengguna ponsel sudah ada aplikasi bayar tagihan pascabayar. Mau cari apa lagi? Pokoknya tinggal klik. Khusus untuk liburan berikut ini sejumlah nama aplikasi yang sangat membantu kita selama berlibur.
1. Waze
Aplikasi yang beberapa tahun lalu dibeli Google ini semakin akurat saja dengan prediksi rute bebas macet. Kita juga bisa mengetahui situasi lalu lintas atau mencari pom bensin dan restoran terdekat. Saat macet mendera, Waze bak voorijder atau patrol kawal tanpa ragu memberikan petunjuk jalan pintas untuk kita segera sampai di tempat tujuan.
2. Google Translate
Ini juga sangat membantu kita saat di negeri orang. Bahkan sampai sekarang, kita tidak menemukan aplikasi yang lebih efektif dari Google Translate ketika harus menjawab urusan perbedaan bahasa. Cukup ketik bahasa yang kita ingin tahu dan Google Translate segera menerjemahkannya dalam bebrapa detik saja. Aplikasi yang cepat ini bisa menyelamatkan kitadari situasi yang penting dan saat ingin berfkomunikasi dengan orang-orang lokal di Negara yang sedang kita datangi.
Khusus untuk liburan berikut ini sejumlah nama aplikasi yang sangat membantu kita selama berlibur.
- 6 Tip Hemat Mengatur Budget Liburan Akhir Tahun
- Play High Land Hadirkan Kemudahan Menginap dan Berlibur
- Joyful Journey di Bali Sukses, DRE Beauty Akan Ajak Para Mitra ke Singapura dan Thailand
- Lesti Kejora & Nobby Berkolaborasi, Hadirkan Produk Spesial, Cocok untuk Liburan
- Momen Liburan Bersama Keluarga Makin Maksimal dengan Vivo V30e
- BATIQA Hotel Palembang Tawarkan Promo SUMO, Menginap 2 Malam Hanya Rp 970 Ribu