6 Bahaya Mengonsumsi Sayur Bayam Berlebihan, Penyakit Ini Bakalan Mengintai Anda

Ikatan nitrit itu akan menyebabkan hemoglobin kehilangan kemampuannya dalam mengikat oksigen.
Jika hal tersebut terjadi, bisa jadi tubuh akan mengalami kondisi sesak napas atau napas berat, batuk-batuk, sakit kepala, jantung berdetak cepat.
Bahaya yang paling akut adalah kulit, kuku, dan bibir membiru (sianosis) serta penurunan kesadaran atau koma.
Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Rematik
Bayam mengandung tinggi purin yang bisa meningkatkan jumlah asam urat.
Jadi, jika sudah rentan terhadap penyakit seperti rematik, harus menghentikan asupan bayam yang berlebihan.
Sebab, hal itu akan mengakibatkan nyeri sendi yang serius, peradangan dan pembengkakan.
2. Anemia
Salah satu efek samping dari bayam juga menyebabkan anemia. Hal ini karena bayam terkadang bisa menyulitkan tubuh untuk menyerap sejumlah zat besi yang dibutuhkan dari makanan yang dicerna.
Ada beberapa bahaya makan sayur bayam secara berlebihan untuk kesehatan tubuh Anda dan bisa meningkatkan risiko Anda terserang penyakit ini.
- 3 Khasiat Minum Kopi di Pagi Hari, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kulit Apel, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 4 Manfaat Daun Pandan, Bikin Diabetes Ogah Menyerang
- 5 Bahaya Makanan Pedas,Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 4 Efek Samping Lidah Buaya, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini