6 Bahaya Teh Hijau, Tidak Aman untuk Penderita Penyakit Ini

1. Masalah Tidur
Teh hijau sama sekali bukan minuman yang bisa diminum sebelum tidur.
Sebab, bisa merangsang sistem saraf dan bisa membuat seseorang terjaga di malam hari bahkan insomnia.
Kandungan kafein dalam teh hijau bisa menghambat bahan kimia penginduksi tidur di otak dan mempercepat produksi adrenalin.
2. Kontraksi Otot
Konsumsi teh hijau berlebihan bisa menyebabkan kejang otot dan kedutan.
Karena kafein dikaitkan dengan sindrom kaki yang gelisah, yang memaksa otot rangka berkontraksi dan menyebabkan kejang otot di kaki.
3. Sakit Kepala
Teh hijau bisa menyebabkan sakit kepala ringan sampai berat karena kandungan kafein di dalamnya.
Oleh karena itu, tidak disarankan terlalu banyak minum teh hijau jika sedang sakit kepala.
4. Muntah
Sebuah penelitian di India mengungkapkan bahwa polifenol dalam teh hijau bisa menyebabkan stres oksidatif.
Ada beberapa efek samping mengonsumsi teh hijau secara berlebihan untuk kesehatan dan tidak aman dikonsumsi penderita penyakit ini.
- 3 Khasiat Rutin Minum Susu Kedelai, Bikin Penyakit Ini Tidak Berkutik
- 5 Khasiat Air Rebusan Daun Jeruk Nipis, Ampuh Obati Deretan Penyakit Ini
- 7 Khasiat Daun Mangga, Lindungi Tubuh dari Penyakit Ini
- 9 Khasiat Daun Salam, Ampuh Obati Penyakit Ini
- 4 Khasiat Jus Pare, Cegah Serangan Penyakit Mematikan Ini
- 7 Manfaat Susu Kedelai,Cocok Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini