6 Buah Sehat Ini Bakalan Bikin Kulit Wajah Terlihat Lebih Cerah dan Segar

jpnn.com, JAKARTA - PERNAHKAH Anda merasa kagum melihat kulit wajah seorang wanita terlihat cerah dan segar?
Kegiatan yang padat terkadang membuat wanita melupakan merawat kulit wajah mereka.
Hal ini tentu bisa membuat kulit wajah terlihat kusam dan tidak cerah jika dibiarkan begitu saja.
Selain produk perawatan kulit, sebenarnya ada beberapa buah sehat yang bisa membuat kulit wajah terlihat lebih cerah, segar dan sehat.
Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Stylecraze.
https://www.stylecraze.com/articles/5-fruits-for-glowing-skin/?fbclid=IwAR2cULWP0xokk3yNfbvtqf6wlqgCL261iHPkXJtZQrr4NO33FCact_189GE.
1. Lemon
Lemon adalah bahan pemutih alami yang kaya akan vitamin C, antioksidan kuat yang membantu membuang racun dan melindungi kulit dari kerusakan akibat sinar matahari dan hiperpigmentasi.
Jadi, jika Anda memiliki pigmentasi yang tidak merata, bintik hitam, bekas jerawat, atau keratinisasi, coba gunakan lemon untuk mendapatkan kulit bercahaya.
Ada beberapa buah sehat yang bisa membantu agar kulit wajah Anda terlihat cerah dan segar dan salah satunya adalah buah mangga.
- 10 Makanan untuk Kulit Wajah Bebas Kerutan
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- 3 Bahaya Makan Pepaya Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Manfaat Pepaya, Bikin Wanita Ketagihan Mengonsumsinya
- 3 Khasiat Semangka untuk Kulit yang Bikin Kaget
- 4 Manfaat Susu Domba untuk Menjaga Kecantikan Kulit Wajah