6 Camilan Manis ini Bisa Bantu Turunkan Berat Badan

6 Camilan Manis ini Bisa Bantu Turunkan Berat Badan
Berat Badan. ILUSTRASI. FOTO: Laman Health

Buah sekaligus camilan manis yang satu ini mampu membantu tubuh untuk menghentikan penyimpanan lemak. Stroberi dapat dikonsumsi dengan berbagai cara, salah satunya dengan menyelupkan setengah atau seluruh bagian stroberi ke dalam yoghurt rendah lemak.

Selain menambah antioksidan, stroberi yang dikombinasikan dengan yoghurt juga dapat membantu menjaga kesehatan saluran cerna Anda.

6. Pir.

Buah pir memiliki rasa yang segar dan manis, dengan kandungan serat yang tinggi. Banyak cara dapat diterapkan untuk mengonsumsi buah pir, salah satunya dikombinasikan dengan kacang almon serta kayu manis.

Kombinasi ini dapat membantu menyeimbangkan kadar gula darah, dan memberikan manfaat yang signifikan dalam menurunkan berat badan.

Meski baik dan bisa membantu menurunkan berat badan, ingatlah untuk tidak mengonsumsi camilan manis di atas secara berlebihan. Di samping itu, agar efektivitasnya dalam menurunkan berat badan bisa lebih optimal, Anda wajib mengombinasikan konsumsi camilan tersebut dengan olahraga secara rutin dan teratur.(NB/RVS)


Tak perlu khawatir, beberapa camilan manis juga bisa membantu menurunkan berat badan.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News