6 Fakta Mengerikan Suami Mutilasi Istri di Karawang (2)
Jumat, 15 Desember 2017 – 16:10 WIB
Polisi berjaga di rumah kontrakan pelaku. Foto: Aef Saepulloh/Pasundan Ekspress/JPNN.com
jpnn.com, KARAWANG - Perbuatan sadis suami berinisial MK memutilasi istrinya, Siti Saidah, memunculkan banyak fakta mengerikan.
Salah satunya, warga Dusun Sukamulya, Telukjambe Timur, Karawang, Jawa Barat, itu membeli golok hanya untuk memutilasi Siti.
Selain itu, masih banyak fakta yang muncul dari kasus yang sangat menggemparkan tersebut.
Saat ini, kasus tersebut masih ditangani Polres Karawang.
Berikut ini fakta-fakta mengerikan dari tindakan MK:
Suami memotong kepala istri terlebih dahulu
MK mengaku kali pertama memotong kepala Siti menggunakan golok.
Perbuatan sadis suami berinisial MK memutilasi istrinya, Siti Saidah, memunculkan banyak fakta mengerikan.
BERITA TERKAIT
- Resmi Beroperasi, Pabrik Baru Daihatsu di Karawang Punya Kapasitas Produksi Sebegini
- Duit Rp 1 Miliar yang Dipinjam Ternyata Uang Palsu, Warga Karawang Tertipu
- Unicharm dan DLHK Kabupaten Karawang Edukasi Pemilahan Sampah di Sekolah Dasar
- Perahu Nelayan Dihantam Ombak di Perairan Utara Karawang, Satu Orang Meninggal Dunia
- Beraksi Belasan Kali, 2 Pelaku Curanmor Diringkus Polres Karawang
- Stasiun Kereta Cepat Whoosh Karawang Dibuka, Saatnya Berburu Hunian Strategis