6 Fakta Unik Crystal Palace Vs MU, Nomor 5 Berbau Mistis
Selasa, 06 Maret 2018 – 08:54 WIB
2. Ini untuk pertama kalinya sejak Desember 2013 (melawan Hull City), Manchester United bangkit dan menang setelah tertinggal 0-2.
3. Buat Crystal Palace, ini adalah kali pertama kalah setelah sempat unggul dua gol.
4. Pertama kali dalam sejarah Premier League, Crystal Palace sempat memimpin dari Manchester United
5. Setiap melakoni pertandingan Premier League di hari Senin (waktu setempat), Manchester United lebih sering menang. Dari 61 laga, MU menang 42 kali.
6. Dari 19 pertemuan Crystal Palace versus MU, Palace belum sekali pun menjadi pemenang. Kemenangan terakhir yang mereka rasakan yakni pada Mei 1991, 3-0.
Kemenangan dramatis dari Crystal Palace membuat Manchester United naik ke peringkat kedua klasemen sementara, menggusur Liverpool.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar
- Ruben Amorim Datang, Ruud van Nistelrooy Resmi Tinggalkan Manchester United
- Nistelrooy Bawa Banyak Energi Positif di MU
- Klasemen Premier League: City Jeblok, Liverpool Menjauh
- Ruben Amorim Ditunjuk jadi Pelatih MU
- Hal yang Mengganjal Ruben Amorim ke Manchester United