6 Film Pilihan untuk Menemani Halloween, Dijamin Menegangkan
jpnn.com, JAKARTA - Perayaan halloween tahun ini akan berbeda dari sebelumnya. Kemungkinan besar tak akan ada pesta kostum akibat pandemi.
Sebagi gantinya, menonton film horor dan thriller dapat membuat merinding di rumah.
Berikut rekomendasi film horor dan thriller yang tayang di Netflix bisa ditonton bersama keluarga dan orang terkasih di rumah.
Rebecca
Film psychological thriller ini akan membawa Anda dalam sebuah perjalanan penuh misteri untuk mengungkap sebuah rahasia masa lalu.
Berkisah tentang seorang wanita muda (Lily James) yang menikah dengan seorang duda tampan bernama Maxim de Winter (Armie Hammer).
Ketika pindah ke rumah milik keluarga Maxim, wanita ini segera menyadari bahwa dia sedang berjuang menghadapi bayang-bayang istri pertama Maxim yang telah lama meninggal, yaitu Rebecca. Satu pertanyaan pun terus menghantui pikirannya: apa yang sebenarnya terjadi pada Rebecca.
Ratched
Perayaan halloween kali ini bisa dinikmati di rumah bersama keluarga dengan menonton film horor ataupun thriller.
- Syuting Film Sorop, Para Pemain Mengaku Mandi Air Garam, Kenapa?
- Rayakan Halloween, Reality Club Bagikan Desire Versi Horor
- Rayakan Halloween, Ismaya Live Siapkan Wicked Wonderland 2024
- Kembali Berkarya Setelah Bebas dari Penjara, Ferry Irawan Bilang Begini
- Desa Mati The Movie Rilis Official Poster, Bakal Tayang 2024 Mendatang
- Bangsal Isolasi Bakal Jadi Film Thriller Horror Paling Mengerikan