6 Hal Penting dalam Menggambar Alis
Minggu, 04 Maret 2018 – 19:50 WIB
Jangan Lupakan Sikat Alis
Sikat alis berfungsi untuk merapikan alis setelah digambar. Ada berbagai macam bentuk sikat alis, yang penggunaannya bisa disesuaikan dengan bentuk alis yang diinginkan.
Cermat Menggunakan Kuas Alis
Kuas alis penting sebagai aplikator saat menggunakan brow powder atau brow gel.
Pilih kuas berujung miring dan tipis, untuk membentuk ujung dan pangkal alis.
Hindari penggunaan kuas besar, karena membuat alismu terkesan tebal dan tidak rapi.
Jangan Mencukur Habis Alis
Kesalahan fatal yang sering terjadi adalah mencukur habis alis hingga terlihat botak.
Bagi kebanyakan wanita, membentuk alis merupakan salah satu urutan make up yang tak boleh dilupakan.
BERITA TERKAIT
- 11 Manfaat Suka Makan Ikan Salmon, Lindungi Tubuh dari Berbagai Penyakit Ini
- 5 Khasiat Kacang Merah, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
- Bebica Ajak Wanita Indonesia Cantik Alami dan Lebih Percaya Diri
- Shindy Fioerla Ajak Puluhan Anak Yatim Rayakan Ulang Tahun Noah
- Gebyar Pernikahan Indonesia Hadirkan Nuansa Tradisional
- Simak Info dari IDI Boyolali soal Faktor Utama Pemicu Diare dan Pengobatannya