6 Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Memulai Kuliah di Australia

Karenanya, pastikan Anda memberikan senyuman terbaik saat diambil foto untuk kartu mahasiswa.
3. Ikuti Tur Keliling Kampus
Suasana di kampus University of Queensland (ABC News: Giulio Saggin)
Kebanyakan universitas di Australia berada di satu area yang sangat luas dengan memiliki banyak gedung dan pelayanan. Anda tentunya tidak mau tersasar, terlebih di pekan utama perkuliahan, bukan?
Peta kampus selalu tersedia di banyak tempat di kampus, tetapi cara yang paling praktis untuk mengenal tempat-tempat di kampus, tentunya dengan mengikuti tur kampus saat pekan orientasi.
"Tur kampus akan sangat membantu Anda banyak untuk mencari tahu dimana kelas perkuliahan digelar," ujar Lingya Zhang, yang sedang mengambil bidang perawatan di Monash University, Melbourne.
Cobalah untuk mengetahui dan mengingat tempat-tempat yang penting saat perkuliahan nanti, seperti gedung kuliah, perpustakaan, 'student centre', dan tentunya kantin terdekat.
4. Mencari Teman Baru
Bergabung kelompok kemahasiswaan berikan kesempatan mencari teman baru (ABC: Ning Pan)
Bagi banyak orang mencari teman baru bisa menjadi hal yang menakutkan, apalagi jika berada di negara atau kota baru. Beberapa mahasiswa biasanya malu dan lebih memilih untuk berteman dengan mereka yang berasal dari latar belakang budaya yang sama.
Pindah ke negara baru untuk berkuliah bisa jadi membingungkan. Tapi jangan khawatir, kami akan memberikan tips untuk membantu masa peralihan Anda
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya