6 Jurnalis Jepang Jatuh Cinta sama Pulau Dewata
Minggu, 27 Agustus 2017 – 10:39 WIB
Terpisah, Menteri Pariwisata Arief Yahya menambahkan, melalui pemberitaan oleh media-media Jepang, akan banyak warga Jepang mengenal Bali dan berimbas pada kunjungan turis asal Jepang ke Bali.
"Famtrip, mendatangkan endorser pariwisata, pelaku bisnis pariwisata, media, itu penting untuk serangan udara, efektif mempengaruhi opini public travellers. Karena itu, harus menggunakan media Jepang yang dibaca oleh masyarakat di sana," kata Arief Yahya. (adv/jpnn)
Enam jurnalis dari Osaka, Jepang melakukan famtrip ke Bali. Mereka betul-betul dibuai rasa cinta akan keindahan alam dan budaya di Pulau Dewata itu.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Novita Hardini Sebut Penghapusan DAK Pariwisata akan Mencekik Daerah
- Indef Tanggapi Wacana Pemisahan Ekonomi Kreatif dari Kemenpar
- Fadli Zon Sering Viral di Dunia Maya, Sandiaga pun Tertawa
- Malam Hari ke Cimanggis, Sandiaga Berbicara soal Keris
- Beber Bukti Brand Lokal Bayar Rp 500 Juta Untuk Ikut Event di Paris, Wanda Hamidah: Pembohongan Publik!
- Gegara Konsep Languagepreneur, STBA LIA Dipuji Menteri Sandiaga