6 Khasiat Buah Kurma yang Cocok Dikonsumsi Saat Buka Puasa, Nomor 5 Bikin Kaget
Rabu, 06 April 2022 – 05:16 WIB

Kurma. Foto: HelloSehat
Penelitian mengungkapkan bahwa diet kaya potasium membantu menurunkan tekanan darah, menjaga kesehatan jantung dan mengurangi risiko stroke.
6. Melindungi dari penyakit mata
Kurma juga mengandung senyawa yang membantu menghentikan penyakit mata terkait usia berkembang.
Penelitian telah menunjukkan bahwa kurma adalah sumber kuat zeaxanthin dan lutein, yang merupakan jenis karotenoid yang ada di jaringan mata dan memiliki sifat antioksidan.
Oleh karena itu, senyawa ini dianggap bermanfaat dalam mencegah perkembangan katarak dan degenerasi makula (makula: bagian tengah retina) pada individu lanjut usia.(fny/jpnn)
Ada beberapa manfaat konsumsi buah kurma saat buka puasa untuk kesehatan tubuh seperti misalnya melindungi dari penyakit mata.
Redaktur & Reporter : Fany Elisa
BERITA TERKAIT
- 9 Makanan Pemicu Sembelit yang Wajib Anda Ketahui
- 5 Khasiat Teh Lemon Campur Jahe, Bantu Jaga Kesehatan Ovarium Wanita
- 4 Khasiat Jahe Campur Labu Botol, Bantu Obati Sembelit
- Jahe Merah dan Kurma Mampu Jaga Daya Tahan Tubuh Saat Berpuasa
- 4 Manfaat Sari Kurma, Bantu Jaga Gula Darah Tetap Normal
- Sembelit Bakalan Ambyar dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini