6 Khasiat Rutin Minum Air Bawang Putih Tunggal, Suami Siap Goyang

jpnn.com, JAKARTA - BAWANG putih tunggal biasanya digunakan dalam berbagai kuliner Tiongkok.
Bawang putih tunggal masih jarang digunakan dalam berbagai masakan Indonesia, tetapi manfaat bawang yang satu ini tidak bisa diremehkan begitu saja.
Sebab, bawang putih tunggal mengandung senyawa nutrisi, minyak atsiri, allicin, kalsium, saltivine, diallysulfide, belerang, protein, lemak, fosfor, zat besi, vitamin A, B1, dan C.
Caranya sangat mudah, cukup siapkan 2 siung bawang putih tunggal, bersihkan dan geprek bawang putih tersebut.
Setelah itu, masukkan bawang putih tunggal yang sudah digeprek ke dalam gelas.
Kemudian tuang air panas yang sudah mendidih ke dalam gelas tersebut sebanyak 150 ml.
Tutup gelas tersebut, dan tunggu hingga 1 jam. Kemudian campur dengan madu bila suka.
Minuman herbal bawang putih tunggal siap dikonsumsi. Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
Ada beberapa manfaat rutin minum air bawang putih tunggal dan salah satunya adalah meningkatkan stamina.
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Standar Pelayanan RIPH
- 5 Manfaat Kulit Kentang, Bantu Kontrol Gula Darah
- 5 Makanan untuk Diet Sehat yang Wajib Anda Konsumsi
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar
- Hadirkan Program Cek Segitiga, Dexa Medica: Banyak Anak Muda Punya Kolesterol Tinggi