6 Kiat Agar Tetap Sehat Setelah Begadang di Pesta Tahun Baru
jpnn.com - Pergantian tahun tentu menjadi momen yang tidak ingin terlewatkan. Kebanyakan orang akan merayakan malam tahun baru dengan begadang sampai pagi, baik dengan kerabat maupun sanak famili.
Tapi, apa jadinya jika begadang demi berpesta menyambut tahun baru justru membuat Anda jatuh sakit akibat kelelahan? Tentu tidak akan menyenangkan untuk melalui hari pertama di tahun baru dengan keadaan tubuh yang tidak fit.
Lalu, apa yang harus dilakukan agar tetap bugar menjalani hari setelah begadang untuk berpesta di malam tahun baru? Ini dia kiat yang bisa Anda terapkan:
1. Sarapan dengan makanan sehat di pagi hari
Setelah begadang di malam tahun baru, Anda mungkin belum dapat mengganti waktu tidur karena aktivitas pagi yang tidak dapat ditinggalkan. Untuk menyiasati hal ini, Anda perlu sarapan dengan makanan sehat yang bernutrisi.
Sarapanlah dengan makanan alami yang belum terlalu banyak diproses, seperti buah-buahan. Jika perlu, hindari dulu makanan berat yang akan membuat perut Anda terlalu kenyang.
Kekenyangan akan membuat tubuh menjadi lebih lelah, sebab tubuh harus berfokus memproses makanan yang baru saja Anda konsumsi. Sangat tidak dianjurkan untuk mengonsumsi makanan seperti junk food, karena minyak jenuh yang dikandungnya akan membuat tubuh merasa lebih lelah dan sulit berkonsentrasi.
2. Penuhi kebutuhan cairan ketika begadang
Tapi, apa jadinya jika begadang demi berpesta menyambut tahun baru justru membuat Anda jatuh sakit akibat kelelahan? Tentu tidak akan menyenangkan untuk melalui hari pertama di tahun baru dengan keadaan tubuh yang tidak fit.
- Jelang Natal & Tahun Baru, Senator Manaray Bersama Kemenhub Sepakat Awasi Harga Tiket ke Papua
- Anggota DPRD DIY Menolak Istilah Nataru
- Sambut Tahun Baru, Swiss-Belhotel Pondok Indah Berikan Diskon 20 Persen
- Rayakan Tahun Baru 2025 di The Royale Krakatau, Nikmati 'Gatsby Gala Night Luxury'
- Antisipasi Kemacetan saat Nataru, Gapasdap Minta Pemerintah Tambah Dermaga di Merak-Bakauheni
- Serunya Perayaan Imlek 2024 di The Nusa Bali, Ada Barongsai dan Lion Show