6 Makanan dan Minuman yang Menjadi Pantangan Bagi Penderita Diabetes, Gula Darah Tidak Ambyar
Rabu, 10 November 2021 – 06:46 WIB
Oleh karena itu, disarankan untuk beralih ke beras merah atau roti gandum yang kaya serat.
4. Daging merah
Banyak penelitian telah menunjukkan daging merah dan daging olahan seperti bacon dan ham semuanya tinggi lemak jenuh yang bisa meningkatkan kadar gula darah Anda.
Selain itu, terlalu banyak protein juga bisa meningkatkan kadar insulin Anda.
Daging merah mengandung lemak jenuh yang bisa memengaruhi kadar gula darah Anda.
5. Susu
Susu dan produk susu lainnya pasti bisa berkontribusi pada kadar gula darah Anda.
Susu mengandung laktosa yang merupakan jenis gula yang mudah dicerna.
Ada beberapa makanan dan minuman yang jangan dikonsumsi penderita diabetes agar gula darah tidak naik.
BERITA TERKAIT
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- 7 Manfaat Terong yang Luar Biasa, Bikin Usus Bahagia
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- Cegah Sembelit dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini