6 Makanan dan Minuman yang Menjadi Pantangan Bagi Penderita Diabetes, Gula Darah Tidak Ambyar
Namun, susu juga mengandung protein yang mungkin bisa melawan respons ini dan oleh karena itu, tidak apa-apa untuk minum susu asal dalam jumlah sedang.
6. Pisang
Buah-buahan tertentu seperti pisang, anggur, ceri dan mangga penuh dengan karbohidrat dan gula yang bisa meningkatkan kadar gula darah Anda dengan cepat.
Ini semua adalah buah-buahan dengan indeks glikemik tinggi, yang mengukur peningkatan kadar glukosa darah setelah makan makanan tertentu.
Makanan yang memiliki indeks glikemik tinggi membuat peningkatan kadar glukosa darah Anda menjadi lebih cepat dan dramatis.
Pisang adalah buah dengan indeks glikemik tinggi. Anda tidak harus benar-benar menghindari makanan ini sama sekali, tetapi sangat penting untuk memperhatikan ukuran porsi yang kamu konsumsi untuk memastikan kadar gula darah kamu tetap konsisten.(fny/jpnn)
Ada beberapa makanan dan minuman yang jangan dikonsumsi penderita diabetes agar gula darah tidak naik.
Redaktur & Reporter : Fany
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- 7 Manfaat Terong yang Luar Biasa, Bikin Usus Bahagia
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 4 Manfaat Pisang Rebus Campur Madu, Diabetes Bakalan Ogah Mendekat
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- Cegah Sembelit dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini