6 Makanan Kaya Vitamin K yang Bisa Anda Konsumsi

Kekurangan vitamin K juga bisa mengurangi mineralisasi tulang dan menyebabkan osteoporosis.
Ada beberapa jenis makanan yang membantu meningkatkan asupan vitamin K Anda.
Berikut penjelasannya, seperti dikutip laman Healthshots.com.
1. Brokoli
Makanan berenergi ini mengandung banyak vitamin K, serta serat, protein, zat besi, kalium, kalsium, selenium, dan magnesium.
Oleh karena itu, dari meningkatkan kepadatan tulang hingga pembentukan otot, brokoli adalah juara kebaikan yang tak terbantahkan.
2. Pisang
Buah lezat ini mengandung banyak vitamin K dan nutrisi penting lainnya yang membantu pencernaan dan manajemen berat badan.
Vitamin K yang ada dalam pisang mudah diserap oleh tubuh dan membantu metabolisme karbohidrat dan lemak, mengubahnya menjadi energi.
Vitamin K juga membuang zat kimia yang tidak diinginkan dari hati dan ginjal dan menjaga sistem saraf yang sehat.
Ada beberapa jenis makanan yang sehat dan bergizi yang bisa membantu meningkatkan kadar vitamin K Anda seperti misalnya telur.
- 7 Makanan yang Bisa Menjaga Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan
- Tingkatkan Zat Besi Tubuh Anda dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- 3 Makanan Pantangan Penderita Hipertensi
- 8 Makanan Kaya Antioksidan Aman Dikonsumsi Pediet
- 7 Makanan yang Bantu Anda Tidur Lelap Malam Ini
- 5 Makanan Pemicu Kanker yang Harus Anda Ketahui