6 Makanan yang Harus Dihindari Penderita Maag, Bahaya Banget
Kamis, 07 Oktober 2021 – 06:30 WIB
Cokelat termasuk dalam kelompok makanan tinggi lemak yang menyebabkan otot di sekitar kerongkongan mengendur, sehingga asam lambung bisa naik ke kerongkongan.
Makanan penyebab munculnya gejala maag ini juga mengandung methylxanthine, yang merupakan zat alami yang melemaskan otot jantung dan otot di kerongkongan.
5. Makanan tinggi lemak
Konsumsi daging berlemak atau makanan yang digoreng, juga bisa memicu gejala maag.
Alasannya, makanan berlemak lebih lama dicerna sehingga memungkinkan asam diproduksi lebih banyak.
Asam lambung yang berlebihan ini nantinya akan mengiritasi lambung dan menimbulkan gejala maag.
6. Bawang
Tak bisa dimungkiri, bawang putih dan bawang bombay membuat makanan jadi lebih sedap.
Ada beberapa makanan yang sebaiknya dihindari penderita maag dan salah satunya adalah cokelat.
BERITA TERKAIT
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- Tingkatkan Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan dengan Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 9 Makanan yang Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ginjal
- Cegah Sembelit dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
- Kolaborasi Spesial ShopeeFood & Mursid Hadirkan Penawaran Menarik untuk Pecinta Kuliner
- Jaga Kesehatan Mata dengan Rutin Mengonsumsi 4 Makanan Ini