6 Manfaat Air Rebusan Kunyit Campur Temulawak, Cegah Timbulnya Penyakit Kronis Ini

jpnn.com, JAKARTA - ANDA pasti sudah tahu dengan rempah kunyit. Kunyit biasanya digunakan sebagai salah satu bahan masakan.
Namun selain itu, kunyit juga telah lama dikenal sebagai salah satu herbal yang kaya akan berbagai kandungan nutrisi.
Sebab, kandungan kunyit terdapat kurkumin, sesmetoksikumin, bisdesmetoksikurkumin, resim, pati, karbohidrat, protein, selulosa dan lemak.
Kunyit juga diketahui kaya akan vitamin C, antioksidan, zat pahit, zat besi, fosfor, kalsium, hingga minyak atsiri.
Kunyit campur madu dan temulawak memiliki khasiat yang sangat luar biasa.
Rempah-rempah ini bisa menurunkan risiko jantung hingga depresi.
Caranya sangat mudah. Siapkan 3 ruas kunyit sepanjang 7 cm lalu tumbuk.
Jangan lupa, siapkan juga sepotong temulawak. Rebus kunyit dan temulawak dengan 500 ml air hingga mendidih. Setelah itu angkat dan campurkan madu.
Ada beberapa manfaat air rebusan kunyit campur temulawak yang baik untuk kesehatan dan bisa mencegah timbulnya penyakit kronis ini.
- Atasi Sesak Napas dengan Mengonsumsi 6 Obat Alami Ini
- Museum of Toys dan RMHC Galang Dana Pembangunan Rumah Singgah Anak Berpenyakit Kronis
- Bakar Lemak Perut dengan Minum 5 Teh Rempah Ini
- Diterapi Hadirkan Pengobatan Holistik Berteknologi Modern
- Cegah Serangan Penyakit Alzheimer dengan Rutin Mengonsumsi 7 Makanan Ini
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba