6 Manfaat Ajaib Pepaya, Nomor 1 Bisa Atasi Hipertensi
Senin, 04 Januari 2021 – 07:02 WIB

Ilustrasi pepaya. Foto: Ricardo/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - ANDA mungkin jarang memasukkan pepaya ke dalam keranjang belanjaan.
Namun, buah ini adalah pilihan utama jika Anda ingin keluar dari zona nyaman.
Pepaya bukan hanya camilan beraroma untuk indra perasa. Pepaya juga penuh nutrisi dan menawarkan beberapa manfaat kesehatan.
Baca Juga:
Berikut ini beberapa manfaat pepaya untuk kesehatan, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Menangkal hipertensi
Dalam studi phytotherapy ditemukan potensi manfaat pepaya untuk mengobati tekanan darah tinggi.
Baca Juga:
Ekstrak pepaya juga menghasilkan penurunan tekanan arteri.
Sementara ekstrak daun pepaya diketahui lebih efektif daripada hydrallazine, obat yang biasa diberikan pada penderita tekanan darah tinggi.
Ada beberapa manfaat konsumsi pepaya untuk kesehatan seperti misalnya menangkal hipertensi.
BERITA TERKAIT
- 7 Menu Sarapan yang Baik untuk Menjaga Kesehatan Tubuh
- Kawal PHTC Bidang Kesehatan, Wakil KSP Tinjau Layanan CKG di Kabupaten Lahat
- Center Of Excellence jadi Layanan Terbaru di Ciputra Hospital Citraraya
- Tangkal Hoaks soal Kesehatan Reproduksi Perempuan, Bayer Indonesia Rilis Platform Baru
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak