6 Manfaat Edamame, Ampuh Cegah Diabetes
Rabu, 25 November 2020 – 11:19 WIB

Resep Sapo Tahu Edamame yang Kaya Serat. Foto Nyata/JPNN.com
3. Menyediakan Asam Amino Esensial
Edamame termasuk jenis kacang-kacangan yang memiliki protein nabati terbaik.
Dengan mengonsumsi 155 gram edamame yang sudah dimasak, merupakan sumber protein yang baik bagi tubuh.
Dengan adanya protein utuh tersebut, edamame menyediakan semua asam amino esensial yang tubuh butuhkan.
Dengan mengonsumsi protein yang cukup, sangat membantu untuk menyehatkan tubuh secara optimal.
4. Membantu Menurunkan Berat Badan
Dengan mengonsumsi makanan rendah lemak dan tinggi protein, akan menurunkan rasa lapar berlebihan.
Juga, bisa menurunkan berat badan dalam jumlah yang signifikan.
Ada beberapa manfaat edamame untuk kesehatan dan salah satunya adalah ampuh cegah diabetes.
BERITA TERKAIT
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Pertama di Indonesia, JEC Hadirkan One-Stop Service Kesehatan Mata Anak
- Siloam Hospitals Group Berjaya di Ajang Healthcare Asia Awards 2025
- Eks Direktur WHO Sebut 3 Faktor Penghambat Turunnya Prevalensi Merokok di Indonesia
- Stem Cell Berstandar Global Kini Bisa Diakses di Indonesia
- Gubernur Herman Deru Tekankan Penyaluran Bangubsus untuk Pembangunan Infrastruktur