6 Manfaat Edamame, Ampuh Cegah Diabetes
Rabu, 25 November 2020 – 11:19 WIB
![6 Manfaat Edamame, Ampuh Cegah Diabetes](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2017/02/11/94c1c8cf057d6e4920b86da68ae3df50.jpg)
Resep Sapo Tahu Edamame yang Kaya Serat. Foto Nyata/JPNN.com
3. Menyediakan Asam Amino Esensial
Edamame termasuk jenis kacang-kacangan yang memiliki protein nabati terbaik.
Dengan mengonsumsi 155 gram edamame yang sudah dimasak, merupakan sumber protein yang baik bagi tubuh.
Dengan adanya protein utuh tersebut, edamame menyediakan semua asam amino esensial yang tubuh butuhkan.
Dengan mengonsumsi protein yang cukup, sangat membantu untuk menyehatkan tubuh secara optimal.
4. Membantu Menurunkan Berat Badan
Dengan mengonsumsi makanan rendah lemak dan tinggi protein, akan menurunkan rasa lapar berlebihan.
Juga, bisa menurunkan berat badan dalam jumlah yang signifikan.
Ada beberapa manfaat edamame untuk kesehatan dan salah satunya adalah ampuh cegah diabetes.
BERITA TERKAIT
- Dengue Mengintai di Musim Penghujan, Langkah Bersama Cegah DBD Digencarkan
- Ribka Tjiptaning Kritisi Efisiensi Anggaran DKI: Hak Keluarga Pahlawan Tergerus
- Rapat Bareng DPR, Menkes Ungkap Alasan Perlunya Iuran BPJS Kesehatan Naik
- Sekjen Siti Fauziah Resmikan Klinik Pratama MPR RI, Begini Pesan dan Harapannya
- Wamen Viva Yoga Tinjau Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Puskesmas Tebet, Ini Pesannya
- Cek Kesehatan Gratis di Jateng, Terbuka untuk Warga Luar Daerah