6 Manfaat Kangkung, Ampuh Atasi Penyakit Ini

Sayur ini memiliki kandungan zat besi juga baik untuk penderita anemia.
Karena zat besi merupakan mineral yang sangat penting dibutuhkan oleh tubuh terutama untuk meningkatkan sel darah merah untuk memproduksi hemoglobin.
2. Menjaga kesehatan mata
Kangkung kaya akan vitamin A yang baik untuk menjaga kesehatan mata.
Pasalnya, vitamin A mampu melindungi kornea dan lapisan mata dari infeksi bakteri dan virus.
Vitamin ini juga bisa meningkatkan produksi cairan sehingga mata tidak kering.
3. Meningkatkan daya tahan tubuh
Saat ini, sangat rawan terjadinya penyakit akibat dari adanya polusi dan radikal bebas yang terjadi di bumi.
Radikal bebas ini disinyalir bertanggung jawab dalam pertumbuhan sel-sel kanker dan tumor serta bibit penyakit lainnya yang berbahaya.
Untuk membantu tubuh dalam melawan radikal bebas adalah dengan menggunakan vitamin C.
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi sayur kangkung yang ternyata baik untuk kesehatan dan bisa membantu mengatasi penyakit ini.
- 5 Manfaat Kulit Kentang, Bantu Kontrol Gula Darah
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar
- Hadirkan Program Cek Segitiga, Dexa Medica: Banyak Anak Muda Punya Kolesterol Tinggi
- 3 Khasiat Minum Kopi di Pagi Hari, Penyakit Ini Bakalan Ogah Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kulit Apel, Turunkan Risiko Serangan Penyakit Ini
- 3 Bahaya Minum Kopi Instan Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini