6 Manfaat Kopi Campur Madu, Bikin Deretan Penyakit Ini Ambyar
Selasa, 21 November 2023 – 06:00 WIB

Kopi. Foto: Ricardo/JPNN.com
Pastikan bahwa madu yang menjadi campuran kopi adalah madu murni agar kandungan gulanya tak terlalu tinggi.
Madu asli diketahui memang berindeks glikemik rendah sehingga sangat bagus dalam menekan lonjakan kadar gula darah yang berujung pada penyakit diabetes. Kopinya sebaiknya kopi hitam tanpa ditambah gula.
6. Menurunkan Risiko Kanker Mulut
Penting untuk mengetahui bahwa minum kopi campur madu juga berdampak baik bagi kesehatan mulut.
Karena sifat antibakteri di dalam kopi yang mampu memperkecil potensi terkena kanker, khususnya kanker mulut.
Dengan madu dicampur dengan kopi tentunya akan memaksimalkan manfaat kesehatan yang ditawarkan pada mulut Anda.(genpi/jpnn)
Ada beberapa manfaat rutin mengonsumsi kopi yang dicampur madu yang baik untuk kesehatan serta ampuh mengatasi beberapa penyakit ini.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi
- Secangkir Kopi Sambut Pengunjung di Pavindo, World Expo 2025
- 5 Khasiat Air Madu, Kolesterol Bakalan Ambyar
- 3 Manfaat Kopi untuk Kulit yang Luar Biasa
- Layanan Jantung Bethsaida Healthcare Jadi Destinasi Wisata Medis di Banten
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia