6 Manfaat Luar Biasa Memijat Telinga, Bisa Redakan Sakit Kepala dan Migrain
Senin, 25 Januari 2021 – 12:38 WIB
Menggosok bagian telinga tertentu bisa mempercepat penurunan berat badan.
Pastikan untuk melakukannya untuk menjaga berat badan.
5. Membantu mengatasi insomnia
Pikiran yang santai diperlukan untuk tidur yang baik. Menstimulasi telinga memiliki efek relaksasi pada tubuh.
Jadi, sebelum mulai tidur, lakukan stimulasi telinga. Anda bisa menggabungkan pijat telinga dengan prosedur lain yang telah kamu lakukan untuk mengobati insomnia.
6. Meningkatkan energi
Ingin meningkatkan energi di pagi hari tanpa harus minum kopi.
Gampang, gosoklah telinga sedikit intens.
Ada beberapa manfaat memijat telinga yang baik untuk kesehatan tubuh seperti meredakan sakit kepala dan migrain.
BERITA TERKAIT
- 6 Khasiat Air Rebusan Daun Pandan Campur Jahe Merah, Bantu Obati Pilek
- 7 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Bawang Putih, Ampuh Obati Batuk
- 3 Pengobatan Alami Ini Bikin Sakit Kepala Tidak Berkutik
- 9 Bahaya Makan Garam Berlebihan, Bikin Berat Badan Bertambah
- Sakit Kepala Setelah Bangun Tidur? Ini 5 Tip untuk Mengatasinya
- 3 Bahan Alami yang Ampuh Atasi Migrain