6 Manfaat Minum Rebusan Air Jeruk Nipis Campur Teh dan Serai, Penyakit Ganas Ini Langsung Kabur
jpnn.com, JAKARTA - JERUK nipis dan serai banyak digunakan sebagai bumbu dalam masakan.
Namun, jeruk nipis dan serai juga mengandung manfaat yang luar biasa, begitu juga dengan teh.
Ketiga bahan ini masing-masing memiliki khasiat yang baik untuk kesehatan dan penyakit.
Apalagi jika ketiganya digabungkan menjadi sebuah ramuan tradisional, pasti manfaatnya akan bertambah.
Untuk mendapatkan manfaat teh campur jeruk nipis dan serai, siapkan bahan-bahan yang diperlukan seperti: 2 buah jeruk nipis, 3 batang serai, 1 kantung teh apa saja, 1 liter air putih
Cara membuat ramuannya: Cuci terlebih dahulu serai dan jeruk nipis sampai benar-benar bersih. Potong serai menjadi beberapa bagian dan digeprek bagian pangkalnya.
Potong tipis-tipis jeruk nipis tanpa dikupas kulitnya. Masukkan air ke dalam panci, tambahkan potongan serai, potongan jeruk nipis dan kantung teh ke dalamnya.
Rebus sampai mendidih, setelah mendidih angkat dan campur madu bila suka. Ramuan siap dihidangkan.
Ada beberapa manfaat minum rebusan air jeruk nipis campur teh dan serai yang bisa mencegah timbulnya penyakit ganas ini.
- 7 Manfaat Buah Naga, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 4 Khasiat Rutin Minum Air Jahe Campur Jeruk Nipis, Bikin Gula Darah Ambyar
- 10 Manfaat Makan Bayam, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 3 Khasiat Teh Campur Madu, Bantu Tingkatkan Suasana Hati
- 8 Manfaat Terong, Bikin Penyakit Ini Ogah Mendekat
- 4 Manfaat Suka Minum Teh Campur Jeruk Nipis, Berat Badan Bakalan Ambyar