6 Masalah Kulit yang Tidak Bisa Anda Abaikan
Jumat, 03 Agustus 2018 – 18:55 WIB
2. Jerawat di kulit kepala Anda
Sangat sulit untuk diperhatikan ketika Anda berjerawat di kulit kepala.
Karena itu, masalah ini bisa luput dari perhatian untuk waktu yang sangat lama.
Jika tidak diobati, jerawat bisa menyebabkan masalah dengan pertumbuhan rambut dan menjadi sangat menyakitkan dari waktu ke waktu.
Cobalah untuk merawat kulit kepala Anda dengan sampo yang berfokus pada bakteri setidaknya sekali seminggu.
Stres juga bisa berkontribusi pada produksi minyak berlebih yang bisa menyebabkan masalah bagi rambut Anda.
3. Jerawat dewasa
Bagi sebagian besar manusia, jerawat akan mereda atau hilang setelah pubertas berakhir.
Dari kepala sampai kaki Anda, ada banyak masalah kulit yang tidak boleh Anda abaikan.
BERITA TERKAIT
- 3 Tip Mengatasi Permasalahan Kulit di Usia 30 Tahun, Catat!
- Cek Masalah Kulit dan Konsultasi Gratis dari ERHA SkinXperience, Catat Tanggalnya!
- ERHA Luncurkan Perawatan Khusus Atasi Masalah Kulit
- Demi Mengatasi Masalah Kulit Sensitif, ERHA Luncurkan Produk Ini
- 7 Bahaya Berlebihan Mengonsumsi Biji Ketumbar, Bikin Penyakit Kronis Ini Menyerang Anda
- Punya Stretchmark Membandel? Coba Produk Ini, Kulit Bisa Mulus Lagi