6 Pesawat Berada di Antara AirAsia QZ8501 yang Hilang
Selasa, 30 Desember 2014 – 01:21 WIB
Dijelaskannya, saat pesawat AirAsia meminta ijin kepada ATC untuk naik dari ketinggian 32 ribu kaki ke 38 ribu kaki guna menghindari awan Cumulonimbus atau kumpulan awan yang berisi hujan besar,belum dapat diberikan karena pada posisi tersebut berada pesawat Garuda Indonesia yang berada di atas AirAsia. Dijelaskannya enam maskapai yang ada berdekatan dengan AirAsia yang hilang kontak tersebut antara lain,Garuda Indonesia, Lion Air, Uni Emirates dan lainnya.
“Saat meminta naik ke ketinggian 38000 kaki, ternyata ada Garuda Indonsia sehingga tidak bisa menambah ketinggian. Akhirnya pesawat berbelok ke kiri dan sesaat kemudian hilang kontak,” ujarnya. (fin)
Menteri Perhubungan Ignasius Jonan mengatakan Indonesia membuka diri terhadap bantuan negara lain untuk mencari keberadaan pesawat AirAsia QZ 8501
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasto Kristiyanto jadi Tersangka, Jokowi: Hehee...
- Perdana di Rezim Prabowo, Belasan Ribu Napi Dapat Remisi
- PNBP Sektor Perikanan Tangkap Capai Rp 996,02 Miliar
- Kapolsek Dicopot setelah Viral 3 Oknum Polisi Aniaya Warga
- Contraflow Tol Japek Arah Cikampek Diperpanjang
- Menteri Kebudayaan Ajak Masyarakat Lebih Dekat dengan Legenda Musisi & Penyanyi 1960