6 Ramuan Alami yang Bisa Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Anak Melawan Varian Omicron
Senin, 21 Maret 2022 – 05:20 WIB

Ilustrasi Bawang Putih. Foto : Ricardo/JPNN com
Jika rutin dikonsumsi, maka ramuan alami ini dijamin bisa membantu anak Anda terhindar dari infeksi Covid-19.
Baca Juga:
Anda bisa meningkatkan daya tahan tubuh mereka dengan bantuan beberapa pengobatan rumahan dan diet sehat, seperti dikutip laman Indiatvnews.
1. Tambahkan lebih banyak sayuran ke piring anak
Meski anak-anak enggan makan sayur, tetapi perlu dikonsumsi untuk meningkatkan daya tahan tubuh agar terhindar dari varian Omicron.
Sayuran musiman seperti wortel, ubi jalar, kacang-kacangan antara lain sangat penting dalam meningkatkan daya tahan tubuh anak.
2. Amla
Amla adalah salah satu ramuan alami penambah kekebalan yang sangat baik.
Anak-anak mungkin menemukan rasa amla mentah dan sedikit asam.
Ada beberapa ramuan alami yang bisa meningkatkan daya tahan tubuh anak melawan varian Omicron.
BERITA TERKAIT
- 5 Khasiat Air Serai Campur Daun Kemangi, Ampuh Atasi Masalah Kesuburan Pasangan
- 5 Khasiat Air Rebusan Daun Jeruk Nipis, Ampuh Obati Deretan Penyakit Ini
- Jaga Daya Tahan Tubuh Tetap Kuat dengan Mengonsumsi 3 Suplemen Ini
- 7 Makanan yang Bisa Menjaga Daya Tahan Tubuh Saat Musim Hujan
- 4 Manfaat Bawang Merah, Kanker Bakalan Ogah Menyerang
- Jahe Merah dan Kurma Mampu Jaga Daya Tahan Tubuh Saat Berpuasa