6 Siswa Sekolah Elit Diculik dalam Serial 96 Jam
Senin, 08 Mei 2023 – 00:02 WIB
Selain itu, ada Maudy Effrosina, Gabriella Eka Putri, Irzan Faiq, Arya Mohan, Lea Ciarachel dan Farandika.
Ke enam aktor dan aktris tersebut berperan sebagai siswa sekolah elit yang diculik.
Serial ini akan memperlihatkan konflik tentang sejumlah karakter dengan latar belakang berbeda yang mencoba untuk bebas dari penculik. (mcr31/jpnn)
6 siswa sekolah elit diculik dalam serial besutan Video Original berjudul film 96 jam, bagaimana ceritanya?
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Pelindo Dorong Sekolah Ramah Lingkungan lewat Program Adiwiyata
- Pijar Sekolah Bantu Intansi Pendidikan Tingkatkan Kinerja
- Happy Hope Preschool Buka Pendaftaran Murid Baru, Banyak Keunggulannya
- Tinjau Program Sekolah Damai di SMAN 13 Semarang, Kepala BNPT Beri Pujian
- SNPMB 2025 Diluncurkan, Ada Ketentuan Baru yang Perlu Diketahui Siswa & Sekolah
- Presiden Prabowo Ingin Tambah Jam Olahraga di Sekolah, 1 Jam Per Hari