6 Teh yang Ampuh Jaga Kesehatan Usus Tanpa Efek Samping

Meningkatkannya menjadi empat hingga lima cangkir teh hijau setiap hari memiliki manfaat prebiotik, yang bisa membantu pertumbuhan bakteri menguntungkan di usus besar.
2. Teh hitam
Teh hijau lebih dikenal karena manfaat kesehatannya, tetapi penelitian menunjukkan bahwa meminum teh hitam mungkin memiliki efek serupa.
Teh hitam kaya akan polifenol tertentu, berbeda dengan jenis yang terdapat pada teh hijau.
Sebuah studi kecil pada tahun 2023 menemukan bahwa mengonsumsi tiga cangkir teh hitam setiap hari meningkatkan bakteri usus sehat yang terlibat dalam produksi butirat, senyawa yang meningkatkan kesehatan usus.
3. Teh oolong
Mirip dengan teh hitam, teh oolong bisa mendukung pertumbuhan bakteri sehat di saluran pencernaan.
Kesehatan mikrobioma usus telah dikaitkan dengan metabolisme dan berat badan.
Penelitian menunjukkan bahwa minum teh oolong bisa membantu mengurangi lemak tubuh dan meningkatkan penanda kolesterol pada penderita obesitas.
4. Teh jahe
Akar jahe terkenal dengan kemampuannya mengurangi mual dan muntah.
Ada beberapa jenis teh yang sehat dan bergizi yang bisa membantu menjaga kesehatan usus Anda dan salah salah satunya ialah teh oolong.
- 5 Bahaya Minum Teh Berlebihan, Bisa Meningkatkan Risiko Serangan Anemia
- Minuman Teh Kemasan Makin Diminati Masyarakat, Nih Buktinya
- Go Global! UMKM Binaan Pertamina Sukses Ekspor Perdana Madu dan Teh ke Filipina
- 3 Camilan yang Tidak Baik untuk Kesehatan Usus
- 3 Khasiat Air Jahe Campur Mentimun, Bantu Jaga Kesehatan Usus
- 6 Khasiat Teh Serai Campur Jeruk Nipis, Ampuh Cegah Kanker Menyerang