60 Nyawa Melayang Akibat KKB, Puluhan Prajurit TNI Gugur
Kamis, 21 Desember 2023 – 12:24 WIB

Salah satu pentolan KKB di Papua. foto: Dok Ridwan/jpnn
jpnn.com, PAPUA - Sepanjang Januari hingga Desember 2023, 60 nyawa melayang akibat ulah dari kelompok kriminal bersenjata (KKB).
Hal tersebut diungkapkan Kasatgas Ops Damai Cartenz 2023 Kombes Faizal Ramdani.
Baca Juga:
Menurut Kombes Faizal, dari 60 orang, 37 di antaranya warga sipil.
"20 prajurit TNI, tiga orang anggota Polri, 37 orang masyarakat sipil," jelasnya
Sepanjang tahun Satgas Damai Cartenz mencatat sudah 60 nyawa melayang akibat ulah KKB di Papua.
BERITA TERKAIT
- TNI dan IPB Bersinergi Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!