600 Pembesuk Serbu Rutan Medaeng Setiap Hari
Minggu, 08 Juni 2014 – 09:13 WIB
Dalam hal ini, rutan juga menyediakan satu ruangan yang bisa diakses pengunjung. Melalui komputer di ruangan itu, pengunjung dapat mengetahui informasi yang diinginkan. ’’Ada petugas yang akan melayani keluarga penghuni untuk memperoleh informasi,” kata Hartaya.
Berbagai hal terkait dengan nasib para pelaku tindak pidana bisa ditanyakan. Mulai jadwal kebebasan, waktu yang tepat untuk mengajukan pembebasan bersyarat (PB), hingga syarat yang harus dipenuhi para napi bila mereka ingin mendapatkan remisi.
Layanan baru itu bisa dinikmati pengunjung mulai pekan ini. ’’Komputernya langsung terhubung dengan database kami,” lanjut Hartaya. (may/c7/ib)
SURABAYA – Rutan Kelas I Surabaya (Medaeng) tidak pernah sepi dari pembesuk. Saat akhir pekan seperti Sabtu (7/6), sekitar seribu pengunjung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal