61 Kartunis Ikut Pameran “NKRI Harga Mati”

61 Kartunis Ikut Pameran “NKRI Harga Mati”
Ketua Panitia Penyelenggara, Made Gede Parama Artha menggelar jumpa pers jelang pameran kartun yang digelar Pakarti Bali di Mangsi Coffe, Bali. Foto: Agung Bayu/Bali Express/JPNN.com

Jango berharap, dengan adanya pameran ini masyarakat lebih teredukasi mengenai kondisi bangsa saat ini. Walaupun medianya adalah kartun, setidaknya lebih mudah diterima oleh masyarakat, karena ada lingkup seninya.

"Ke depannya, semoga kegiatan ini dapat rutin diselenggarakan setiap tahun dan mengambil tempat di seluruh kabupaten dan kota di Bali secara bergiliran," harap Jango.(gus/aim)


Dalam rangka memeriahkan HUT Kemerdekaan RI, Persatuan Kartunis Indonesia (Pakarti) Bali siap menggelar Pameran Kartun Nasional Bertajuk “NKRI


Redaktur & Reporter : Friederich

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News